Calistung/ Baca Tulis Hitung





Membaca, menulis, dan berhitung yang biasa dikenal Calistung merupakan kegiatan yang ada di After School Program LKM-Hilaris yang membantu siswa/ i dalam kesulitan belajar dan meningkatkan kemampuan siswa/i dalam aspek membaca, menulis, dan berhitung. Diajarkan dengan metode yang menyenangkan oleh pendidik yang profesional.
Keunggulan
- Mendapatkan sertifikat per level.
- Pembagian hasil belajar siswa/ i per 6 bulan (Bulan Juni dan bulan Desember).
- Blended learning (Pembelajaran dapat dilakukan secara online dan offline).
- Menggunakan alat bantu montessori dalam menunjang pembelajaran membaca, menulis, dan berhitung.